Siswa SMK Bakti Idhata Lulus seleksi SNBP 2023 di Politeknik Negeri Jakarta dan Politeknik Media Kreatif

Keluarga besar SMK Bakti Idhata, mengucapkan Selamat dan sukses untuk ananda Moga Delfandy Pradana dan Rifqy Arifin Atthallah - Siswa SMK Bakti Idhata yang telah Lulus seleksi masuk Perguruan Tinggi melalui jalur Prestasi SNBP 2023 di Politeknik Negeri Media Kreatif (POLIMEDIA KREATIF) dan Politeknik Negeri Jakarta (PNJ). Kami bangga dan teruslah berprestasi..!!!